
Tentang Kami
PT PDL Training and Consultant (PDL - TC) didirikan oleh Purnabakti Pusat Pendidikan dan Pelatihan Badan Tenaga Nuklir Nasional (Pusdiklat BATAN) yang telah memiliki pengalaman lebih dari 30 tahun melaksanakan kegiatan pengembangan kompetensi. Sesuai dengan logo PDL-TC yang melambangkan inti atom berwarna orange dan lintasan elektron yang berwarna magenta, PDL - TC dibentuk berdasarkan kreativitas dan keinginan kuat untuk memberdayakan dan melayani. Melalui kepercayaan dan profesionalisme PDL - TC mengambil peranan dan berkontribusi dalam membangun kapasitas SDM melalui program training dan konsultasi yang bertumbuh dan berkelanjutan
VISI?
berkontribusi dalam pengembangan human capital, pemberdayaan dan penyedia alternatif solusi bagi perusahan untuk menjadi organisasi pembelajar
MISI?
menyelenggarakan kegiatan pengembangan kompetensi
menyelenggarakan konsultasi di bidang pengembangan sumber daya manusia, keselamatan dan keamanan dan penerapan teknologi
menyelenggarakan kegiatan pendukung dengan menyediakan bahan pelatihan, sumber dan alat ukur radiasi, pengangkutan barang beracun dan berbahaya serta jasa analis